Bahan :
- 150 gram fusilli, rebus beri sedikit garam sampai matang, angkat kemudian tiriskan.
- 5 siung bawang putih, cincang
- 4 buah cabe rawit, iris tipis
- 1 kaleng tuna
- garam dan lada secukupnya
- bon cabe secukupnya
- parsley cincang
Cara Membuat :
- Panaskan minyak, tumis bawang putih sampai harum, masukkan cabe rawit, aduk.
- Masukkan tuna, aduk rata kemudian masukkan fusilli beri garam, lada dan boncabe, aduk kembali sampai rata dan matang.
- Angkat, siap disajikan.
Happy Cooking
Tidak ada komentar:
Posting Komentar